25 Perintah/command dasar APT-GET dan APT-CACHE untuk manajement paket

SHARE:

Artikel ini menjelaskan tentang bagaimana kita belajar untuk install, remove, update dan search paket software mengguakan command line apt-get dan apt-cache. Artikel ini menyediakan command yang berguna dan bisa sedikit membantu Anda untuk menghandle manajement paket di system berbasis Debian/Ubuntu.

Apa Itu apt-get?


apt-get adalah tool yang powerful dan manajement paket gratis yang berbasis CLI (Command Line Inteface), yang digunakan untuk bekerja di Ubuntu APT (Advanced Packaging Tool) library untuk performa installasi paket software baru, removing paket yang ada, upgrade paket yang ada, dan juga digunakan untuk mengupgrade system operasi yang digunakan.

Apa Itu apt-cache?

apt-cache adalah tool command line yang digunakan untuk mencari cache apt paket software. Simpelnya, tool ini digunakan untuk mencari paket software, dan mengumpulkan informasi tentang paket dan juga digunakan untuk mencari paket yang tersedia dan siap di install pada system berbasis Debian atau Ubuntu.

Di bawah ini list command yang dikumpulkan serta sedikit penjelasan dan contohnya.


1. Cara Membuat List Paket yang Tersedia

Untuk melihat list paket yang tersedia gunakan command.
[$ apt-cache pkgnames]

2. Cara Menemukan Nama Lengkap Paket dan Deskripsi Software

Untuk menemukan nama paket dan deskripsinya sebelum diinstall, gunakan 'search'. Menggunakan Search denga apt-cache akan menampilkan daftar paket yang tersedia dengan deskripsi pendek. Contohlah kita ingin menemukan deskripsi dari paket 'vsftpd', maka commandnya adalah:
[$ apt-cache search vsftpd]

vsftpd - lightweight, efficient FTP server written for security
ccze - A robust, modular log coloriser
ftpd - File Transfer Protocol (FTP) server
yasat - simple stupid audit tool


Untuk menemukan dan membuat daftar semua paket dimulai dengan 'vsftpd', gunakan command di bawah ini.
[$ apt-cache pkgnames vsftpd]

[vsfttpd]

3. Cara Cek Informasi Paket
Untuk contoh, jika Anda ingin cek informasi tentang paket dengan deskripsi pendek misalkan (nomor versi, cek sum, size, installed size, kategori dan lainnya). Gunakan command 'show' seperti di bawah ini.
[$ apt-cache show netcat]

Package: netcat
Priority: optional
Section: universe/net
Installed-Size: 30
Maintainer: Ubuntu Developers <ubuntu-devel-discuss@lists.ubuntu.com>
Original-Maintainer: Ruben Molina <rmolina@udea.edu.co>
Architecture: all
Version: 1.10-40
Depends: netcat-traditional (>= 1.10-39)
Filename: pool/universe/n/netcat/netcat_1.10-40_all.deb
Size: 3340
MD5sum: 37c303f02b260481fa4fc9fb8b2c1004
SHA1: 0371a3950d6967480985aa014fbb6fb898bcea3a
SHA256: eeecb4c93f03f455d2c3f57b0a1e83b54dbeced0918ae563784e86a37bcc16c9
Description-en: TCP/IP swiss army knife -- transitional package
This is a "dummy" package that depends on lenny's default version of
netcat, to ease upgrades. It may be safely removed.
Description-md5: 1353f8c1d079348417c2180319bdde09
Bugs: https://bugs.launchpad.net/ubuntu/+filebug
Origin: Ubuntu


4. Cara Cek Dependensi Paket Tertentu

Gunakan command 'showpkg' untuk cek dependensi paket software yang berkaitan. Apakah dependensi paket diinstall atau tidak, untuk contoh, gunakan command 'showpkg' bersama nama paket.
[$ apt-cache showpkg vsftpd]

5. Cara Cek Statistik Cache


Command 'stats' akan menampilkan beberapa statistik tentang cache. Untuk contoh command di bawah ini akan menampilkan total nama paket dan beberapa paket yang ditemukan pada cache.
[$ apt-cache stats]

6. Cara Update Paket System


Command 'update' digunakan ke resynchronize index file paket dari source tertentu pada file /etc/apt/source.list . Command update mangambil paket dari lokasi repository dan mengupdate paket ke versi terbaru.
[$ sudo apt-get update]

7. Cara Upgrade Paket Software


Command 'upgrade' digunakan untuk mengupgrade semua paket software yang terinstall pada system. Dalam keadaan apapun paket yang saat ini terinstall tidak dihapus atau paket yang belum terinstall tidak akan diambil dan dipasang untuk memenuhi dependensi.
[$ apt-get upgrade]

Jika Anda ingin mengupgrade, dan tidak peduli apakah paket software akan ditambahkan atau dihapus untuk memenuhi dependensi, gunakan command 'dist-upgrade' untuk melakukannya.
[$ apt-get dist-upgrade]

8. Cara Menginstall atau Upgrade Paket Tertentu

Command 'install' digunakan untuk menginstall atau upgrade, satu atau lebih paket yang diinginkan.
[$ sudo apt-get install netcat]

9. Cara Menginstall Paket Secara Bersamaan


Anda bisa menambah lebih dari satu nama paket dengan command 'install' dengan menginstall sekaligus paket yang diinginkan pada waktu bersamaan. Contoh gunakan command di bawah ini untuk menginstall dua paket 'nethoghs' dan 'goacces'.
[$ apt-get install nethogs goacces]

10. Cara Menginstall Beberapa Paket Menggunakan Wildcard

Dengan bantuan expresi reguler Anda bisa menambah beberapa paket dengan satu string. Untuk contoh, kita menggunakan * wildcard untuk menginstall beberapa paket yang berisi string '*name*', nama paket akan menjadi 'package-name'
[$ apt-get install '*name*']

11. Cara Menginstall Paket Tanpa Upgrade

Gunakan command '--no-upgrade' akan mencegah paket yang terinstall untuk melakukan upgrade.
[$ sudo apt-get install namapaket --no-upgrade]

12. Cara Upgrade Paket Tertentu Saja

Command '--only-upgrade' tidak akan menginstall paket baru tapi hanya mengupgrade paket yang telah terinstall.
[$ sudo apt-get install namapaket --only-upgrade]

13. Cara Menginstall Paket Versi Tertentu


Contohnya jika Anda ingin menginstall paket dengan versi tertentu yang Anda anggap stabil gunakan tambahan '=' pada nama paket dan versi tersebut.
[$ sudo apt-get install vsftpd=2.3.5-3ubuntu1]

14. Cara Uninstall Paket Tanpa Menghapus Konfigurasi Paket

Untuk menguninstall paket software tanpa menghapus file konfigurasi, (jika Anda ingin menggunakan sewaktu-waktu dengan konfigurasi yang sama). Gunakan command opsi 'remove' seperti di bawah ini.
[$ sudo apt-get remove vsftpd]

15. Cara Menghapus/Uninstall Paket Secara Lengkap


Lengkap yang saya maksud disini adalah menghapus paket yang berkaitan seperti konfigurasi yang digunakan. Opsi 'purge' digunakan untuk melakukan hal tersebut.
[$ sudo apt-get purge vsftpd]

altrenatif, Anda bisa mengkombinasikan kedua command secara bersamaan seperti di bawah ini.
[$ sudo apt-get remove --purge vsftpd]

16. Cara Membersihkan Disk
Command 'clean' digunakan untuk membersihkan ruang penyimpanan dengan menghapus file yang didownload, seperti paket (.deb) dari repository lokal.
[$ sudo apt-get clean]

17. Cara Mendownload source Code Paket


Anda hanya ingin mendownload source paket tanpa menginstallnya, gunakan opsi '--download-only source' dengan nama paket, seperti di bawah ini.
[$ sudo apt-get install --download-only source vsftpd]

18. Cara Download Paket dan Unpack


Untuk mendownload dan unpack source code dari paket ke directory tertentu, gunakan command ini.
[$ sudo apt-get source vsftpd]

19. Cara Download, Unpack dan Compile Paket

Anda juga bisa mendownload, unpack dan compile source pada waktu yang bersamaan, gunakan opsi '--compile' seperti di bawah ini.
[$ sudo apt-get --compile source goacces]

20. Cara Download Paket Tanpa Install


Gunakan opsi 'download', Anda bisa mendownload paket apapun tanpa menginstallnya. Untuk contoh, ikuti command di bawah ini akan mendownload paket 'nethogs' saja ke directory tertentu.
[$ sudo apt-get download nethogs]

21. Cara Cek Change Log Dari Paket

Opsi 'changelog' akan mendownload paket change-log dan menampilkan versi yang terinstall.
[$ sudo apt-get changelog vsftpd]

22. Cara Cek Dependensi yang Rusak


Command 'check' adalah tool diagnosis. Digunakan untuk mengupdate paket cache dan cek dependensi yang rusak.
[$ sudo apt-get check]

23. Cara Mencari dan Build Dependensi


Command 'build-dep' digunakan untuk mencari repository lokal di system dan menginstall serta membangun dependensi paket. Jika paket tidak tersedia pada repository lokal, maka terdapat error.

24. Cara auto Clean Cache apt-get


Command 'autoclean' digunakan untuk menghapus semua file .deb dari /var/cache/apt/archives untuk membebaskan volume yang signifigan pada disk space.
[$ sudo apt-get autoclean]

25. Cara Menghapus Paket yang Terinstall Secara Otomatis


Command 'autoremove' digunakan untuk menghapus paket secara otomatis yang terinstall dengan dependensi paket lain tapi paket tersebut tidak diperlukan. Untuk contoh command di bawah akan menghapus sebuah paket yang diinstall beserta dependensi.
[$ sudo apt-get autoremove vsftpd]

Kami telah menjelaskan sebagian besar command dasar dari apt-get dan apt-cache, tapi masih ada command lain yang tersedia, Anda bisa memeriksa opsi tersebut menggunakan command 'man apt-get' atau 'man apt-cache' di terminal. Kami harap Anda menikmati bacaan artikel ini, jika ada sesuatu yang terlewat dan Anda ingin menambahkan ke list. Silahkan berkomentar di bawah ini.

Semoga bermanfaat dan jangan lupa sharing ke kawan kerabat dan sahabat Anda tentang penggunaan apt-get dan apt-cache, jangan lupa untuk subcribe blog kami dengan email kalian. Sharing is caring.

Sumber: Tecmint.

COMMENTS

Protected By:

Name

16.04 Xenial Xerus,11,16.10 Yakkety Yak,4,5G,1,ads,4,adsense,5,AI,1,Akuntansi,1,Analytic,1,android,13,Android Emulator,4,Android Studio,2,Antergos,2,Apache,2,Apk,2,Apple,2,Apps,3,Apricity OS,1,APT,8,Aptitude,1,archlinux,15,ArchStrike,1,Backbox Linux,1,backtrack,3,bash,8,Belajar Package Manager,6,Bisnis,2,Black Lab Linux,1,BlackArch,3,blog,47,blog tutorial,21,blogger,25,BlueStack,1,Browser,4,Budgie desktiop,3,Budgie desktop,1,Bugtraq,1,C.A.I.N.E,1,CentOS,29,Chalet OS,1,Chrome,7,Cinnamon,6,CLI,15,code,19,Command,1,css,6,Cut,1,de,1,debian,46,Debian 10,2,Deep Learning,1,Deepin,2,DEFT Linux,1,Desain Grafis,1,Developers,23,Distro,57,DNF,9,Dracos Linux,2,Ebook,1,EFI,1,elementary OS,7,Emacs Libre/text editor,1,EPEL Repository,1,Ethical Hacking,7,Fedora,31,Firefox,9,Fix MBR,1,FreeBSD,3,FTP Client,1,G Suite,1,Game,3,Gaming,7,GIMP,1,git,1,GNOME,16,GNU,12,GNU Bash,9,GNU/Linux,51,Google,7,Hack,4,Hacking,4,html,11,Htop,1,HTTP,1,Intel Core i5,1,Intel Core i7,1,Intel Core i9,1,internet,14,iOS Emulator,2,Java,1,Kali Linux,4,KDE,9,Keuangan,1,Kodachi,1,Kubuntu,3,LAMP,2,Laptop,1,learning how to,71,LEMP,2,LibreOffice,7,Lightweight,1,linux,106,linux apps,55,Linux From Scratch,7,Linux Lite,1,Linux Mint,16,LinuxConsole,1,Lubuntu,4,LXDE,10,LXQt,2,Mac,4,MacOS,2,Malware,2,manjarolinux,9,Maps,1,MariaDB,3,MARS 2020,1,MATE,12,MBR,1,Microsoft,11,mirip geeks,49,Monitoring Process,1,Mozilla,7,Mp3 Downloader,1,MS Office,1,Music Downloader,1,MX Linux,1,MySQL,5,NASA,1,Network,1,Nginx,2,NMAP,1,NordVPN,1,Notebook,1,NST,1,Office,8,openBSD,1,OpenOffice,2,opensource,87,OpenSUSE,1,Openwall,1,Operating System,1,Oracle Linux,2,Package Manager,10,Pacman,1,Pamac.,1,Pantheon,1,Parrot Sec OS,4,PC,2,Penetration Testing,5,Pentoo Linux,2,PHOTO EDITOR,1,PHOTOSHOP,1,PHP,6,Privacy,1,program,45,Protonmail,1,Puppy Linux,1,PureOS,1,Python,2,Q4OS,1,ReactOS,1,Redhat,21,release,34,Remix OS,2,Remix OS Player,1,Repository,14,RHEL,19,Rolling Release,6,Rootkits,1,Router,1,RPM,1,RPMForge Repository,2,SAINS,1,samurai Web Testing Framework,1,Scanner,1,ScreenFetch,1,Screenlets-Widget,1,ScreenRecord,1,seo,5,Server,12,Shell Script,3,shell scripting,3,Smartphone,1,Snapdragon,1,Social Media,1,Software,2,solus OS,3,SpyWare,1,Stabil Fixed Release,8,steam.,1,SteamOS,2,Subgraph,1,System Administrator,1,Tails OS,2,Tiny Core,1,tips,49,tools,37,TOR,2,Tor Browser,2,tutorial,74,ubuntu,51,Ubuntu Server,2,Unity,4,UNIX,6,Video,1,Vim,1,VirtualBox,1,Vmware,1,VPN,1,WattOS,1,Web Hosting,3,Web Hosting CP,2,Web Server,5,Whatsapp,1,windows,35,Windows 10,4,Windows 7,1,Windows 8,1,Windows 8.1,1,Windows ME,1,Windows XP,2,Workstation,1,Xfce,8,Xiaomi,1,Xubuntu,3,YUM,19,Zorin OS,3,ZPanel,1,
ltr
item
Mirip Geeks: 25 Perintah/command dasar APT-GET dan APT-CACHE untuk manajement paket
25 Perintah/command dasar APT-GET dan APT-CACHE untuk manajement paket
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjHIMlerpH4VfvfQqv1-EWR9CFQ7CsmqQd8t9jOjxtSWtn30SbZOnqVeAYoyVQl18Y51ZBTA_3LRuMpI_d7_vd3PpxsLLmBSd3Ya2ajf3rHGC6zbSGsy_R3nD5IDgpb9XK_HtreuWgZY2Vm/s640/apt-get-apt-cache.png
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjHIMlerpH4VfvfQqv1-EWR9CFQ7CsmqQd8t9jOjxtSWtn30SbZOnqVeAYoyVQl18Y51ZBTA_3LRuMpI_d7_vd3PpxsLLmBSd3Ya2ajf3rHGC6zbSGsy_R3nD5IDgpb9XK_HtreuWgZY2Vm/s72-c/apt-get-apt-cache.png
Mirip Geeks
https://miripgeeks.blogspot.com/2016/10/25-perintahcommand-dasar-apt-get-dan.html
https://miripgeeks.blogspot.com/
https://miripgeeks.blogspot.com/
https://miripgeeks.blogspot.com/2016/10/25-perintahcommand-dasar-apt-get-dan.html
true
6822916784668735429
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share. STEP 2: Click the link you shared to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy